research

MEDIA SELEKTIF

Media selektif merupakan media agar yang digunakan untuk mengisolasi atau mengidentifikasi organisme tertentu.

CROWN DISEASE

Crown Disease merupakan gejala abnormalitas yang umum terjadi pada tanaman TBM.

FRUIT SET

Fruit set adalah perbandingan buah yang jadi terhadap keseluruhan buah pada tandan (termasuk buah partenokarpi).
Bakteri bintil akar atau rhizobia merupakan bakteri rizosfir yang mampu melakukan penambatan nitrogen udara melalui simbiosis dengan tanaman kacang-kacangan(famili Leguminosae).